Tempat Wisata Taman Di Dubai – Taman merupakan areal yang berisikan komponen material keras dan lunak yang saling mendukung satu sama lainnya yang sengaja di buat oleh manusia. Dalam kegunaannya sebagai tempat penyegar dalam dan luar ruangan.
Taman dapat di bagi dalam taman alami dan taman buatan. Taman yang sering di jumpai adalah taman rumah tinggal, taman lingkungan, taman bermain, taman rekreasi, taman botani.
Salah satu kota yang terkenal memiliki taman terindah adalah negara dubai yang di akui seluruh mancanegara. Negara ini di akui telah memiliki lahan taman terluas dan terindah di dunia. Di lahan taman dubai terdapat bentuk pesawat yang di tutupi dengan tanaman tanaman indah.
Berikut salah satu tempat wisata taman yang ada di negara dubai sebagai berikut. Di lansir dari laman junglepartyhostal.
Dubai Miracle Garden
Ada alasan khusus kenapa taman bunga terbesar di dunia ini di beri nama Miracle. Tentu tidak terlepas dari fakta bahwa taman yang terletak di Al Barsha ini di bangun di tengah gurun pasir yang tandus. Sementara itu, gurun pasir adalah daerah gersang yang tidak mungkin memiliki vegetasi tanaman bunga.
Resmi di buka untuk wisatawan dunia pada hari valentine pada tahun 2013 silam, taman ini cocok di kunjungi oleh Anda yang sudah memiliki pasangan. Berlibur sendiri ke area seluas 7.4 hektar ini bukanlah pilihan yang tepat. Dubai Miracle Garden tidak kalah menarik dari tempat wisata di Arab Saudi yang patut untuk di kunjungi.
Tempat Wisata Taman Di Dubai
Dubai Butterfly Garden
Tidak jauh dari Dubai Miracle Garden, Ada bisa memasukkan Dubai Butterfly Garden ke dalam tujuan wisata Anda ketika berlibur. Meski secara spesifik merupakan taman kupu-kupu, Dubai Butterfly Garden juga memiliki suguhan tanaman bunga yang khas. Dubai Butterfly Garden merupakan taman keajaiban lainnya yang terletak di Dubai.
Terdiri dari empat kubah yang saling berhubungan, tempat ini menawarkan pengalaman bersentuhan langsung dengan kupu-kupu. Jika Anda tiba di waktu yang tepat, Anda tidak hanya berkesempatan untuk menyentuh kupu-kupu melainkan juga melihat aluar kehidupan kupu-kupu secara langsung.
Dipandu oleh petugas yang ramah, Anda tidak akan di biarkan untuk terlena di satu kubah saja. Anda akan di persilakan untuk mengunjungi tiga kubah lainnya yang menampilkan kupu-kupu dari berbagai spesies yang berbeda. Berlibur ke Dubai Butterfly Garden seperti masuk ke dalam dunia dongeng, oleh karena itu banyak pengunjung membawa serta anaknya.
Dubai Garden Glow
Dubai Garden Glow di buka untuk umum pada tahun 2015 dan di sokong oleh lebih dari 500 arsitek, pengrajin dan insyiyur. Membuat suguhan-suguhan di Dubai Garden Glow merupakan pengaplikasian yang tumit dari ilmu sains dan teknologi.
Terletak di Zebeel Park Gate 6 dan 7, Dubai Garden Glow adalah salah satu taman bunga terindah di Dubai. Berbeda dengan taman-taman lainnya, tempat ini menyuguhkan pemandangan bunga yang terbuat dari instalasi cahaya. Tidak hanya dalam bentuk bunga, instalasi-instalasi tersebut juga tersedia dalam berbagai bentuk binatang dan landmark-landmark terkenal.
Dubai Garden Glow terdiri dari beberapa area yang di peruntukan bagi wisatan dari berbagai kalangan usia. Selain menyuguhkan instalasi-instalasi yang kreatif, tempat ini juga menyajikan pertunjukan musikal dan pergelaran-pergelaran bakat dari talenta-talenta UEA. Tersedia juga area edutainment bagi pengunjung anak-anak.